MERDEKA! MERDEKA! MERDEKA!!!
Tanggal 17 Agustus 1945 merupakan hari yang sakral untuk bangsa Indonesia. Pada tanggal itulah, tepatnya pada jam 10.00, Bapak Soekarno dan Moh. Hatta membacakan teks proklamasi. Peristiwa inilah tonggak sejarah yang menandai bebasnya bangsa Indonesia dari belenggu penjajahan.
Ada berbagai macam cara yang dilakukan untuk memperingati peristiwa ini setiap tahunnya. Lomba-lomba, syukuran, jalan sehat, merupakan contoh kegiatan yang jamak dilakukan. Rekan-rekan blogger dari Kopdar Jakarta yang diprakarsai GoenRock mempunyai ide kreatif untuk menyambut HUT ke-64 Republik Indonesia tahun ini. Continue reading “Hari Merdeka” »